18 Ide Prewedding Casual Outdoor Unik & Keren

Kamu mungkin bukan orang yang ribet dan menyukai sesuatu yang simpel, atau sebenarnya tak punya terlalu banyak waktu untuk menyiapkan ini itu menjelang pernikahan. Padahal pasangan sudah rewel minta untuk mengambil sesi foto pre-wedding, sehingga kamu harus memutar otak dan spin slot indonesia untuk menemukan solusinya.

Tenang! Kamu bisa kok mendapatkan foto pre-wedding yang cantik dengan konsep kasual. Bahkan, kamu bisa memakai pakaian yang sudah ada di lemari.

Jika tak ingin mengambil foto di dalam ruangan, kamu bisa memanfaatkan alam sekitar untuk mengambil foto yang satu ini. Jika kamu penasaran bagaimana inspirasi pre-wedding outdoor dengan konsep kasual, kita simak yuk bersama-sama!

ADVERTISEMENTS

1. Latar berupa mobil bekas yang terbengkalai di sebuah tempat lapang ini akan membuat konsep kasualmu semakin santai namun justru terlihat estetik

Prewedding Casual Outdoor

Bukan Nisa Sabyan/ Credit: Deni Nuryaqin via www.instagram.com

ADVERTISEMENTS

2. Bentuk-bentuk geometris belakangan ini sedang menjadi tren. Kamu bisa menerapkannya ke dalam sesi pre-wedding seperti memanfaatkan latar ini contohnya

Prewedding Casual Outdoor

Latar geometris/ Credit: As Picturess via www.instagram.com

ADVERTISEMENTS

3. Sinar matahari baik saat terbit maupun tenggelam akan membuat suasana menjadi lebih indah. Kamu bisa memanfaatkannya untuk berfoto dengan tema kasual

Prewedding Casual Outdoor

Pecinta sinar matahari/ Credit: Ginanzar Ilham via www.instagram.com

ADVERTISEMENTS

4. Dengan latar padang rumput dan bukit yang membuatnya terlihat dingin, kamu bisa memakai setelan jeans dan kardigan agar terasa hangat namun tetap cantik

Prewedding Casual Outdoor

Dingin tapi ini mah hangat/ Credit: Mr. Wiie via www.instagram.com

ADVERTISEMENTS

5. Kembali dengan latar mobil yang terbengkalai, kamu bisa terlihat lebih ceria dan berwarna dengan pakaian yang kamu pakai dan pose tawa lebar ini

Prewedding Casual Outdoor

Masih latar mobil/ Credit: Dr Photo Studio via www.instagram.com

ADVERTISEMENTS

6. Foto di tempat hits macam padang pasir ini juga bisa kok membuat pre-wedding kasualmu semakin estetik. Membawa buket bunga sebagai properti juga bisa diterapkan

Prewedding Casual Outdoor

Berfoto of tengah panasnya padang pasir/ Credit: Arfiyan Pratama via www.instagram.com

7. Suasana monokromatik antara pakaian dengan latar akan memberikan kesan yang hangat. Agar tak kaku, foto ini bisa diambil dengan cara candid

Prewedding Casual Outdoor

Foto candid/ Credit: Antz Creator via www.instagram.com

8. Foto dengan pose santai di tengah jalan juga bisa kamu terapkan, tentu dengan pakaian yang tak kalah kasual. Tapi hati-hati ya kalau tiba-tiba ada kendaraan yang lewat

Prewedding Casual Outdoor Putih

Hati-hati ada mobil/ Credit: Antz Creator via www.instagram.com

9. Padang ilalang menjadi salah satu latar yang indah yang membuatmu tak perlu terlalu banyak memakai pakaian yang berlebihan. Tinggal pilih satu properti layaknya topi, hasilnya sudah memesona

Prewedding Casual Outdoor

Uwh, bahagia/ Credit: Develop Picture via www.instagram.com

10. Memakai baju kasual tak berarti membuatmu tak bisa tampil kompak dengan pasangan. Pose menari pun bisa jadi solusi untuk hasil foto yang santai

Prewedding Casual Outdoor Monokrom

Berfoto di tengah hutan/ Credit: Bilatiara via www.instagram.com

11. Untuk tampilan menyolok, kamu bisa memilih latar tanpa banyak warna, nah kamu dan pasanganlah yang sebaiknya memakai baju yang kontras agar menyolok

Prewedding Casual Outdoor

Tampil menyolok/ Credit: Rozaliansha via www.instagram.com

12. Masih dengan pakaian couple dengan pasangan, kali ini kamu bisa memilih yang warnanya kalem sesuai dengan latar yang terlihat adem

Prewedding Casual Outdoor Putih

Hmm, romantis/ Credit: Kurnia Edi via www.instagram.com

13. Siapa bilang kamu nggak bisa pakai pakaian sehari-hari untuk pre-wedding? Buktinya pasangan ini bisa kok. Agar lebih cantik pakai headpiece dari bunga begini

Prewedding Casual Outdoor

Bisa pakai pakaian sehari-hari/ Credit: Shutter Box Photography via www.instagram.com

14. Foto di luar ruangan tak harus selalu di alam, tapi bisa juga di tengah kota seperti ini. Latar yang ramai malah memperindah hasil fotomu

Prewedding Casual Outdoor

Foto di pinggir kota/ Credit: Figur Story via www.instagram.com

15. Kaca mata juga menjadi salah satu elemen esensial saat kamu ingin terlihat lebih santai, apalagi jika foto diambil di siang hari yang panas begini

Prewedding Casual Outdoor

Berlatar bukit/ Credit: Meyysof

16. Baju yang dipakai terlihat sederhana dengan konsep monokromatik. Latarnya pun dibuat buram, namun hasilnya terlihat cantik dengan pose yang tak biasa

Prewedding Casual Putih Outdoor

Tebak aku siapa!/ Credit: Adimawan 09 via www.instagram.com

17. Berfoto di tengah padang rumput dengan udara yang tampak segar, yang bisa kamu lakukan untuk posenya adalah memejamkan mata sambil seolah menikmati sekitar

Prewedding Casual Outdoor

Merem adalah kunci/ Credit: Romeo Photograhy via www.instagram.com

18. Memakai celana jeans dan jaket dengan ransel seolah akan naik gunung bisa diterapkan untuk si pemilik hobi serupa. Latarnya rumput-rumput tinggi di gunung begini

Prewedding Casual Hitam Outdoor

Seperti mau naik gunung/ Credit: Nadh Project via www.instagram.com

Nah, sekarang kamu tak perlu bingung lagi akan mengambil foto seperti apa di sesi pre-wedding nanti. Paling tidak, kamu bisa menghemat waktu untuk menyiapkan baju yang biasanya harus kamu beli demi terlihat estetik. Foto pre-wedding kasual di luar ruangan ini pun tetap terlihat elegan dan kece kok!

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Editor

Digital Marketing Enthusiast dan sedang belajar tentang Search Engine Optimization.