Ironi Pendidikan Indonesia yang Bikin Hati Sedih dan Marah. Kamu yang Hidup Enak, Masih Ngeluh Buat Sekolah?

Sebagai seorang traveler, kita diharuskan untuk lebih peka dan peduli terhadap keadaan sekitar. Rasanya, sikap apatis perlu kita buang jauh-jauh. Buat kamu yang suka berpetualang, nggak ada salahnya untuk saling berbagi dan memberi pada masyarakat setempat di mana kamu berada. Terlebih kalau kamu sedang traveling ke suatu daerah terpencil yang jauh dari hiruk pikuk kehidupan modern seperti Ibukota.

Kali ini Hipwee Travel akan memberikan sebuah parade potret ketakmerataan kesejahteraan pendidikan di beberapa wilayah terpencil di Indonesia. Hanya ironi nan kasihan yang selalu divokalkan oleh semua lini masyarakat, tanpa ada upaya dan kesungguhan dalam memberantas kesedihan ini. Sungguh malang nasib para pelajar ini. Berikut parade fotonya.

ADVERTISEMENTS

Pelajar dari desa Cicaringin, Banten ini bukan sedang melakukan kegiatan outbond! Meniti seutas tali untuk pergi dan pulang sekolah.

:(

Ngeri bet! via www.asliindonesia.net

Hati-hati, Dik! 🙁

ADVERTISEMENTS

Bangkai jembatan yang hanya menyisakan beberapa utas tali. Jarak 11 km lebih harus mereka tempuh untuk sekolah.

Gelantungan gitu ih. Serem. :(

Gelantungan gitu ih. Serem. 🙁 via blajar.co.id

Dilansir dari laman asliindonesia.net, siswa yang berasal dari Sumatera Barat ini tertangkap kamera ketika hendak berangkat sekolah. Serem. 🙁

ADVERTISEMENTS

9GAG memberikan predikat sebagai ‘ninja cilik’ bagi pelajar ini. Seironi itukah aset bangsa kita ini?

Ninja cilik. :(

Ninja cilik. 🙁 via facebook.com

Kamu yang ke sekolah diantar mobil, masih malas sekolah? Kejiwaanmu mungkin terganggu. 🙁

ADVERTISEMENTS

Penyebrangan mereka hanya dibantu dengan seutas tali bekas jembatan yang telah hancur. Beruntung kamu yang hidupnya mujur. 🙁

Gigih berjuang.

Gigih berjuang. via plus.google.com

Ini gadis cilik loh! Di mana jiwa kemanusiaanmu? Yasalam. 🙁

ADVERTISEMENTS

Meski tanpa jembatan, arus kali yang deras juga sangat berbahaya bagi anak SD. Perjuanganmu, Nak. 🙁

Terlatih untuk kuat.

Terlatih untuk kuat. via kaskus.com

Hope you get a bright future, Kids.

ADVERTISEMENTS

Ini bukan wahana permainan atau pun outbond! Ini perjuangan para pelajar Indonesia dalam menghargai arti sebuah pendidikan.

Kalo kepleset gimana itu? :(

Kalo kepleset gimana itu? 🙁 via www.asliindonesia.net

Ngeri kepleset ih. 🙁

Ini bukan akrobatik, ini perjuangan meraih masa depan yang lebih baik dengan penuh semangat. Kamu yang hidup mewah, masih suka mager buat sekolah?

Perjuanganmu pasti akan menghasilkan buah yang teramat manis, Nak!

Bahkan, Daily Mail membandingkan perjuangan mereka dengan adegan Indiana Jones!

Yawla, dibilang Indiana Jones. :(

Yawla, dibilang Indiana Jones. 🙁 via www.asliindonesia.net

Parah banget nggak sih?!

Menilik kasus pendidikan di Indonesia dari segi sarana prasarana, tahun lalu Kemendikbud telah bekerja sama dengan Kementrian PU guna membenahi semua fasilitas yang sudah nggak layak digunakan, seperti jembatan yang umum dilalui. Tapi hingga sampai saat ini, masih ada saja beberapa fasilitas yang belum menemui ‘kehidupannya’. Mungkin memang belum semuanya.

Kita hanya bisa mendoakan para pelajar cilik yang berjuang sekuat tenaga ini agar segera mendapatkan fasilitas dan kepedulian yang layak. Mungkin buat kamu yang berada nggak jauh dari mereka, bisa membantu secara langsung, bukan sekadar simpati.

We hope that you get a bright future, Kids! Keep moving forward!

Buat kamu yang masih suka mengeluh untuk ke sekolah, mau tukar nasib nggak sama mereka?

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Senois.