#sehatsamasama
Fakta-Fakta Menstruasi yang Menyebabkan Remaja Putri Lebih Berisiko Alami Anemia
Remaja putri lebih berisiko terkena anemia, nah waspadai ya penyebabnya…
4 Hal Ini Ternyata Bikin Susah Konsentrasi. Nggak Fokus Saat Belajar Bukan Berarti Malas kok
Nggak bisa fokus, bukan berarti malas. Bisa jadi kamu mengalaminya karena susah berkonsentrasi. Nah susah konsentrasi ini penyebabnya banyak, salah satunya kekurangan zat besi dalam darah atau anemia.
5 Kegiatan Seru untuk Isi Waktu Setelah Bosan di Rumah Saja Berbulan-bulan
Sudah hampir setahun Covid-19 membuat kita beraktivitas di rumah aja. Bosen? Jelas! Eits tapi tenang, ada 5 kegiatan yang bisa dicoba untuk menghalau kebosanan biar makin betah di rumah. Yuk coba!
Sering Jadi contoh Makanan Nggak Sehat, Yuk Simak Penjelasan Soal Junk Food dari Pakar Kesehatan
Junk food nggak selalu makanan cepat saji, tapi yang pasti junk food bikin badan nggak sehat dan meningkatkan risiko terkena anemia. So, hati-hati ya!
6 Mentalitas yang Wajib Dimiliki di Usia 20-an. Biar Hidupmu Kelak Nggak Menye-menyean!
Memperkuat mental di usia 20-an dimulai dari dirimu sendiri. Karena your life, your authority~
5 Remaja Bercerita tentang Dampak Covid-19 yang Dialami Sehari-hari
Pembelajaran daring emang berat dan banyak dampaknya! Apalagi buat kelima pelajar yang sudah kangen dengan sekolah dan teman-temannya ini. Simak kisah dan pengalaman mereka ya!
5 Fakta Unik Tablet Tambah Darah, Tablet Ajaib untuk Remaja Berprestasi Tanpa Sakit
Banyak yang masih ragu mengonsumsi Tablet Tambah Darah, padahal ini penting banget buat mengatasi anemia.
Bukan 4 Sehat 5 Sempurna, Ini Lho Definisi Gizi Seimbang yang Harus Dipahami
Ternyata sekarang gizi seimbang itu nggak cuma soal makanan doang, lho~
Peringati Hari Gizi Nasional Ke-61, Kemenkes Usung Tema “Remaja Sehat Bebas Anemia”
Anemia harus dapat dicegah karena dampaknya sudah akan terasa sejak masih gejala. Khusus bagi remaja putri, dampaknya bahkan hingga tiga generasi
Sharing Cerita dan Pengalaman Soal Anemia, Bisa Dapat Hadiah dan Teman Baru? Masa Nggak Mau?
Hipwee bekerja sama dengan Nutrition International, mengajak kamu untuk menyebarkan pesan baik dan menceritakan pengalamanmu sebagai bahan pelajaran bagi orang lain
4 Golongan Orang yang Paling Rentan Terkena Anemia. Apakah Kamu Salah Satunya?
Kalau tahu seberapa besar risiko untuk mengalami anemia, mau nggak mau kita jadi waspada ‘kan?
Sering Disepelekan, Inilah 4 Dampak Jangka Panjang Anemia pada Remaja
Mungkin sekarang baru terasa mudah capek aja. Tapi nanti-nanti akan semakin serius dampaknya.