Plant based food
Kompetisi Review Kuliner Nabati. Yuk Bikin Asupan Gizimu Selama Ramadan Makin Seimbang!
Momen bulan Ramadan kerap dijadikan sebagai waktu untuk reset atau mengatur kembali pola makan. Jika di 11 bulan lainnya kita cenderung untuk mengonsumsi makanan secara bebas, termasuk dari segi waktu, maka bulan Ramadan ini jadi momen untuk kembali mengontrol hal tersebut. Jadi wajar jika banyak yang menjadikan bulan Ramadan untuk lakukan diet.Menahan diri dari nafsu, […]
OATSIDE Diluncurkan Sebagai Produk Susu Plant-Based Pertama di Asia
OATSIDE merupakan produk susu oat pertama di Asia yang menggunakan bahan baku berkualitas serta mempertimbangkan sisi ramah lingkungan.