gunung meletus

7 Cara Aman Bersihkan Sisa-sisa Abu Vulkanik. Nggak Boleh Asal, Sebab Partikelnya Cukup Unik

Partikelnya yang tajam justru bisa merusak perkakas jika kamu nggak hati-hati saat membersihkannya

5 Fakta Erupsi Gunung Semeru, Puluhan Kali Letusan Sejak Naik Status Jadi Awas

Erupsi Semeru terjadi pada 4 Desember 2022 tepat setahun erupsi 2021. Kini statusnya sudah awas, bahkan Jepang sempat umumkan potensi tsunami akibat itu.

Gunung Api Bawah Laut di Tonga Meletus, Berikut Fakta-Faktanya

Sebabkan tsunami, apakah letusan gunung yang terletak di perairan Samudra Pasifik tersebut akan berdampak pada Indonesia?

Gunung Semeru Erupsi, 13 Orang Meninggal Puluhan Korban Lain Alami Luka Bakar

Dampak erupsi kali ini bukan hanya menimbulkan korban jiwa, melainkan kerusakan materi. Duka mendalam bagi korban dan masyarakat di sekitar Gunung Semeru

Muntahkan Awan Panas Sejauh 1000 Meter, Masyarakat Sekitar Gunung Sinabung Diimbau Gunakan Masker

Hingga kini gunung tertinggi kedua di Sumatera Utara ini dipastikan dalam status siaga. Semoga masyarakat di sana diberi keselamatan dan keadaan kian membaik.

Gunung Anak Krakatau Erupsi, Ciptakan Kolom Abu 200 Meter & Dikaitkan Sama Suara Dentuman Aneh

Satu lagi cara alam ingatkan kita bahwa manusia memang hanyalah tamu di bumi…

Gunung Tangkuban Parahu Meletus. Begini Rekaman Video Detik-detik Saat Gunung Ini Erupsi!

Letusan dengan kolom abu vulkanik setinggi 200 meter bikin panik pengunjung dan warga sekitar

7 Letusan Gunung Paling Mematikan yang Pernah Terekam Manusia. Dua yang Terdahsyat dari Indonesia!

Hidup di negara dengan banyak gunung api seyogyanya membuat kita belajar dari waspada jika bencana alam terulang kembali!

Abu Vulkanik Mirip Orang Pelukan Hebohkan Dunia. Selain Legenda, Mungkin Ini Penjelasan Logisnya

Gunung api paling aktif di Filipina, Gunung Mayon, kembali meletus. Selain lava pijarnya yang begitu terang di malam hari, abu vulkaniknya membuat orang terheran-heran…

Gerhana Matahari Kemarin Emang Luar Biasa, Tapi 5 Fenomena Alam Ini Jauh Lebih Langka dan Misterius

Bukan cuma langka, tapi juga masih belum bisa dijelaskan oleh para ilmuwan…

Meletusnya Kawah Sileri Dieng Emang Mengejutkan. Ini Tipe Letusan Gunung Api yang Harus Kamu Ketahui

Biar nggak gampang panik, kita harus ngerti soal ginian. Apalagi Indonesia emang punya banyak banget gunung berapi.

End of content

No more pages to load