Walaupun Nggak Lulus SMA, 11 Artis ini Bisa Sukses dan Kaya Raya Berkat Perjuangan Keras

Artis sukses nggak lulus SMA

Setiap orang mempunyai cara yang berbeda untuk belajar. Ada yang lebih cocok belajar di sekolah, ada juga yang tidak. Maka, sebagian orang memutuskan berhenti sekolah supaya bisa fokus pada hal lainnya. Itulah yang dialami oleh sejumlah artis. Karena kesibukan, banyak yang nggak bisa datang ke sekolah setiap hari. Ada juga yang terpaksa drop out karena keterbatasan ekonomi atau alasan lainnya. Akhirnya mereka pun nggak lulus dari bangku SMA.

Walaupun begitu, mereka tetap berusaha keras dengan bekal ilmu yang dimiliki. Setiap hari mereka juga berusaha untuk terus berkembang dengan cara masing-masing. Sampai akhirnya, kini para artis tersebut bisa sukses dan kaya raya. Siapa sajakah mereka? Yuk simak daftarnya~

ADVERTISEMENTS

1. Ternyata Raffi Ahmad putus sekolah sebelum lulus SMA. Dia memilih berkarier di dunia hiburan untuk menjadi tulang punggung keluarga

Walaupun Nggak Lulus SMA, 11 Artis ini Bisa Sukses dan Kaya Raya Berkat Perjuangan Keras

Raffi Ahmad via www.instagram.com

ADVERTISEMENTS

2. Sebelum terkenal, Zaskia Gotik nggak melanjutkan pendidikan usai lulus SD karena keterbatasan ekonomi. Kini dia sudah mengikuti ujian persamaan SMP dan SMA

Walaupun Nggak Lulus SMA, 11 Artis ini Bisa Sukses dan Kaya Raya Berkat Perjuangan Keras

Zaskia Gotik via www.instagram.com

ADVERTISEMENTS

3. Aliando Syarief juga memilih berhenti sekolah sebelum lulus SMA. Dia ingin lebih fokus pada kariernya di dunia peran

Walaupun Nggak Lulus SMA, 11 Artis ini Bisa Sukses dan Kaya Raya Berkat Perjuangan Keras

Aliando Syarief via kumparan.com

ADVERTISEMENTS

4. Karena ingin fokus bermusik, Kevin Aprilio berhenti sekolah sebelum lulus SMA. Kini dia menjadi pemusik yang andal

Walaupun Nggak Lulus SMA, 11 Artis ini Bisa Sukses dan Kaya Raya Berkat Perjuangan Keras

Kevin Aprilio via www.instagram.com

ADVERTISEMENTS

5. Siapa sangka, ternyata pendidikan terakhir Inul Daratista adalah SMP. Tetapi dia bisa membuktikan kepintarannya di dunia hiburan dan bisnis

Walaupun Nggak Lulus SMA, 11 Artis ini Bisa Sukses dan Kaya Raya Berkat Perjuangan Keras

Inul Daratista via www.instagram.com

ADVERTISEMENTS

6. Nia Ramadhani sudah berkarier di dunia hiburan sejak kecil dan bersekolah formal sampai SMP. Lalu dia melanjutkan SMA lewat home schooling

Walaupun Nggak Lulus SMA, 11 Artis ini Bisa Sukses dan Kaya Raya Berkat Perjuangan Keras

Nia Ramadhani via www.instagram.com

7. Terkenal lewat sinetron Cinta Fitri, Randy Pangalila berhenti sekolah karena ingin fokus pada kariernya. Dia hanya sempat home schooling di SMA

Walaupun Nggak Lulus SMA, 11 Artis ini Bisa Sukses dan Kaya Raya Berkat Perjuangan Keras

Randy Pangalila via celebrity.okezone.com

8. Daniel Radcliffe ternyata nggak pernah menyelesaikan pendidikan SMA-nya. Sebab sejak kecil, dia sudah sibuk berakting dalam berbagai film

Walaupun Nggak Lulus SMA, 11 Artis ini Bisa Sukses dan Kaya Raya Berkat Perjuangan Keras

Daniel Radcliffe via www.pikiran-rakyat.com

9. Sebagai lulusan SMP, Rihanna berjuang menjadi penyanyi sejak remaja. Kini dia sukses sebagai penyanyi sekaligus pengusaha

Walaupun Nggak Lulus SMA, 11 Artis ini Bisa Sukses dan Kaya Raya Berkat Perjuangan Keras

Rihanna via time.com

10. Ternyata pendidikan terakhir Ryan Gosling adalah SMP. Aktor sukses ini memilih nggak melanjutkan sekolah karena lebih mengutamakan kariernya

Walaupun Nggak Lulus SMA, 11 Artis ini Bisa Sukses dan Kaya Raya Berkat Perjuangan Keras

Ryan Gosling via www.glamour.com

11. Aktris keren Jennifer Lawrence ternyata drop out dari sekolah saat berusia 14 tahun. Setelah itu dia serius berkarier di dunia hiburan sampai sukses

Walaupun Nggak Lulus SMA, 11 Artis ini Bisa Sukses dan Kaya Raya Berkat Perjuangan Keras

Jennifer Lawrence via www.theshonet.com

Itulah deretan artis yang memutuskan berhenti sekolah sebelum lulus SMA. Walaupun begitu, mereka berhasil membuktikan kesuksesannya di dunia hiburan. Keren ya! Tetapi bukan berarti kita harus putus sekolah juga. Kalau mempunyai kesempatan untuk sekolah sampai jenjang setinggi mungkin, sebaiknya kita gunakan dengan baik. Pasti bakal berguna di masa depan~

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Tinggal di hutan dan suka makan bambu

Editor

Pemerhati Tanda-Tanda Sesederhana Titik Dua Tutup Kurung