Untuk para pecinta dunia teknologi, pastinya terkadang kamu kesulitan bukan untuk mendapatkan berita teknologi terbaru? Karena banyak sekali website yang tidak membuat konten mengenai seputar dunia teknologi secara lengkap.
Nah, jika kamu ingin membuat suatu berita teknologi terbaru, caranya cukup mudah kok. Kali ini saya akan kasih tahu kamu bagaimana cara mengubah sosial media kamu menjadi sebuah berita teknologi terbaru. Di sini saya mengambil contoh dari sosial media Facebook.
Tentu kamu penasaran bukan? Bagaimana sih cara mengubah Facebook kamu menjadi berita teknologi terbaru yang menghadirkan konten-konten seputar dunia teknologi terbaru. Mari kita mulai!
Kamu silahkan buat dahulu fan page di Facebook, lalu berilah nama sesuai yang kamu inginkan. Kalau sudah, silahkan kamu isi Facebook tersebut dengan informasi mengenai berita teknologi terbaru yang kamu miliki. Jika sudah mengisi informasi fan page Facebook dengan lengkap. Sekarang kamu tinggal mulai berbagi tautan mengenai konten-konten yang relevan seputar berita teknologi terbaru.
Kamu bisa mengambil tautan tersebut dari website berita teknologi terbaru yang kamu miliki atau kamu juga bisa mengambil tautan artikel teknologi dari berbagai macam berita teknologi yang terpercaya. Misal dari Kompas, Detik, Liputan6 dan lain-lain.
Dan hal yang harus kamu ingat, akan lebih baik jika berita teknologi yang kamu bagikan tersebut bersumber dengan jelas! Dalam arti, jangan sampai kamu membagikan sebuah berita teknologi yang tidak jelas atau tidak bersumber. Karena akan tidak baik, dicap sebagai berita teknologi hoax.
Bagaimana cukup jelas, bukan? Sekarang sudah tahu kan cara mengubah sosial media yang kamu miliki menjadi sebuah berita teknologi terbaru yang terpercaya dan bagus untuk dilihat?
Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya
“
“Artikel ini merupakan kiriman dari pembaca hipwee, isi artikel sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.”
”
Leave a Reply
You must be logged in to post a comment.