Es Krim Buah Bermanfaat Untuk Kesehatan

Es Krim yang terbuat dari buah memang sehat, oleh karena itu tak heran banyak orang yang membuat es krim langsung mengambil dari sari buah itu sendiri dan serat yang terkandung dalam buah untuk dijadikan campuran bahan es krim hingga menciptakan es krim yang memiliki cita rasa yang berbeda dan memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

ADVERTISEMENTS

1. Es Krim Mangga

Es Krim Mangga

Es Krim Mangga via http://style.tribunnews.com

Es Krim Mangga merupakan es krim yang manisnya memiliki rasa yang khas, seperti gula namun ada rasa khas dari buah mangga-nya itu sendiri dan buah mangga banyak disukai serta dikonsumsi oleh semua orang. Manfaat mangga sangat banyak antara lain: mengurangi diabetes, pencegahan degenerasi makula, mencegah penyakit jantung, pencegahan kanker, menyehatkan tulang, membantu pencernaan, zat besi tinggi untuk wanita, menjaga kadar kolesterol, menyehatkan mata, pencegahan asma.

ADVERTISEMENTS

2. Es Krim Pisang

Banana Ice Cream

Banana Ice Cream via http://tasteofhome.com

Es Krim Pisan paling sering dibuat oleh orang karena memang tekstur pisang yang lembut. Es krim banana sering dijadikan es krim sorbet dan rasanya memang enak bahkan banyak es krim yogurt kini yang menggunakan campuran pisang sebagai salah satu bahan dasarnya. Manfaat Buah pisang antara lain: melancarkan peredaran darah, membantu pencernaan pada usus, menjaga Kesehatan mata, menormalkan fungsi jantung, anemia, asma, liver, diabetes, diare dan masih banyak lagi manfaat lainya dari buah pisang.

ADVERTISEMENTS

3. Es Krim Stroberi

Strawberry Ice Cream

Strawberry Ice Cream via http://www.foodtolove.com.au

Es Krim Stroberi adalah es krim yang memiliki rasa yang asam namun manis menyegarkan rasanya memang khas buah stroberi yang memiliki rasa asam manis dan mengandung vitamin C yang tinggi dan stroberi memiliki manfaat antara lain: stroberi sebagai anti- kanker, menghilangkan jerawat, mempertajam daya ingat serta kesehatan mental, menjaga kesehatan pencernaan, menjaga suasana hati tetap baik dan rileks, menjaga kesehatan jantung, menjaga kesehatan kulit dari efek buruk radikal bebas, mencegah pertumbuhan jamur, menjaga kesehatan tulang, menurunkan kolesterol.

ADVERTISEMENTS

4. Es Krim Jambu Biji

Es Krim Jambu Biji

Es Krim Jambu Biji via http://resepkuekeringku.com

Es Krim Jambu Biji merupakan es krim yang biasa dibuat oleh ibu rumah tangga karena memiliki warna yang merah serta rasanya sangat manis menyegarkan saat di konsumsi. Seperti yang kita ketahui manfaat buah jambu biji banyak sekali antara lain: meningkatkan imunitas tubuh, anti-tumor dan anti-inflamasi, mencegah kanker, menjaga tekanan darah, mencegah penuaan dini, baik untuk penderita diabetes, menyehatkan kulit, mendukung kesehatan mata, meningkatkan sistem pencernaan, menambah jumlah darah, meningkatkan trombosit sebagai pencegah demam berdarah.

ADVERTISEMENTS

5. Es Krim Buah Naga

Es Krim Buah Naga

Es Krim Buah Naga via http://cookpad.com

Es Krim Buah Naga sudah tidak asing lagi bahkan es krim ini menjadi salah satu menu es krim yogurt. Manfaat buah naga antara lain: membantu menjaga kesehatan dan stamina tubuh, membantu menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh, membantu meredakan batuk, membantu dalam penyembuhan penyakit kanker, meredakan penyakit asma, menstabilkan tekanan darah tinggi, mencegah osteoporosis, membantu penyembuhan penyakit diabetes, memperindah tampilan fisik, membantu merawat kesehatan mata, membantu mengurangi berat badan, membantu melancarkan pencernaan.

ADVERTISEMENTS

6. Es Krim Pepaya

Es Krim Pepaya

Es Krim Pepaya via http://tokomesin.com

Es Krim Pepaya merupakan es krim yang berbeda dari es krim kebanyakan bentuk, warna dan rasanya memiliki khas yang berbeda. manfaat pepaya antara lain: anti inflamasi, menguatkan sistem imun, menyehatkan tulang, baik untuk penderita diabetes, mencegah penyakit jantung, melancarkan pencernaan, mencegah degenerasi Makula, mempercepat penyembuhan luka, pencegahan asma, mengurangi berat badan.

7. Es Krim Alpukat

Es Krim Alpukat

Es Krim Alpukat via http://Buahatiku.com

Es Krim Alpukat merupakan es krim yang cukup familiar karena manfaat Alpukat antara lain: manfaat untuk kehamilan, alpukat mengandung lemak baik, sumber vitamin E tinggi, sumber serat, lebih sehat dan bebas residu insektisida, alpukat adalah makanan bagi otak, membantu penyerapan nutrisi yang lebih baik, dapat membantu mencegah stroke, menurunkan kolesterol, melindungi kesehatan mata.

8. Es Krim Durian

Es Krim Durian

Es Krim Durian via http://Hello-PET.com

Es Krim Durian rasanya memiliki wangi yang khas dan enak rasanya manfaat Durian antara lain: mengobati insomnia, memperkuat tulang dan gigi, mengontrol keseimbangan gula darah, mengobati depresi, mengobati anemia, mengurangi resiko kanker, menjaga kelembaban dan kekencangan kulit, mencerahkan kulit, mencegah penuaan dini, mencegah dan menghilangkan jerawat, menghaluskan kulit, menyamarkan noda hitam,

9. Es krim Nangka

Es krim Nangka memang banyak di jual oleh tukang es krim keliling dan manfaat nangka antara lain: mengurangi kemungkinan penyakit jantung, membantu mencegah anemia dan meningkatkan sirkulasi darah dalam tubuh, mengontrol asma, efektif untuk metabolisme tiroid baik untuk memproduksi hormon dan penyerapan, memperkuat tulang dan mencegah dari osteoporosis, Nutrisi anti-oksidan dan melindungi dari infeksi bakteri serta virus, anti kanker dan anti-penuaan, sumber energi dan mencegah kolesterol, menyembuhkan borok dan gangguan pencernaan, mencegah sembelit dan memperlancar gerakan usus, untuk kesehatan mata dan kulit.

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

“Artikel ini merupakan kiriman dari pembaca hipwee, isi artikel sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.”

Berikan Komentar

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis