Do’s and Don’ts di Bulan Ramadhan. Hal-hal yang Harus Dilakukan dan Dihindari untuk Meraih Keberkahan di Bulan Ramadhan

Maksimalkan ibadah di bulan yang penuh berkah

Bulan Ramadan adalah moment yang paling dinanti oleh setiap umat Muslim di setiap tahunnya. Hal itu karena Ramadan adalah bulan kemuliaan sekaligus bulan turunnya Al-Qur’an. Pada bulan ini, Allah membuka lebar pintu surga dan setan-setan dibelenggu. Hal ini dalam artian bahwa setiap Muslim dianjurkan untuk memperbanyak ibadah untuk menggapai Ridho dari Allah Swt. serta agar dapat mengendalikan nafsunya selama bulan Ramadan. Maka dari itu, umat Muslim biasanya memanfaatkan bulan Ramadan sebagai waktu untuk memperbaiki diri dan memaksimalkan ibadah.

Menjalani puasa 30 hari bukanlah penghalang untuk beraktivitas, melainkan pemacu untuk terus produktif demi mendapatkan ridho dan pahala dari Allah. Karena seperti yang kita tahu bahwa bulan Ramadhan merupakan bulan suci yang penuh dengan keberkahan.

Oleh karena itu, agar kita dapat menggapai kemuliaan di bulan Ramadan, perlu adanya plan atau terget kebaikan yang harus dilakukan. Adapun plan tersebut dapat berisi tentang hal-hal yang harus dilakukan dan dihindari selama bulan Ramadhan. Beberapa hal itu antara lain terangkum dalam penjelasan berikut.

ADVERTISEMENTS

9. Dont : Rebahan seharian

Foto oleh RODNAE Productions dari Pexels

Foto oleh RODNAE Productions dari Pexels via https://www.pexels.com

Rebahan tidak membuat energi tubuh stabil, justru membuat tubuh semakin lemas dan menjadi malas bergerak. Memang, tidur adalah salah satu ibadah saat berpuasa. Namun hal ini terkadang disalahartikan yaitu dengan tidur seharian. Padahal tidur yang dihitung ibadah adalah tidur yang dapat menghindarkan diri dari suatu perbuatan maksiat, misal daripada kita disibukkan dengan ghibah alangkah lebih baiknya kita tidur untuk menghindari perbuatan dosa.

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

“Artikel ini merupakan kiriman dari pembaca hipwee, isi artikel sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.”

Berikan Komentar

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Hanya seorang Hamba yang selalu ingin menebarkan manfaat.

Editor