6 Waterpark Jogja yang Tepat Untuk Menghabiskan Akhir Pekanmu

Bingung mau liburan bareng keluarga di mana dan waktunya cuma 1 hari? Buat yang tinggal di sekitaran Jogja mungkin kamu bisa bermain air di waterpark yang ada di Jogja. Ada banyak waterpark yang bisa kamu coba dengan wahana-wahana unggulannya. Bahkan untuk menikmati waterpark ini kamu bisa tak perlu meronggoh kocek terlalu dalam.

 <>1. Balong Waterpark
Balong Waterpark, Penuh Splash dan Fun Game Air

Balong Waterpark, Penuh Splash dan Fun Game Air via http://www.indonesia-tourism.com

Liburan adalah waktu yang tepat untuk menghabiskan waktu bersama keluarga. Mengunjungi permainan air bisa menjadi alternatif untuk mengisi liburan Anda. Anda harus mencoba air tur dan olahraga air Balong Waterpark di Pleret Street, Kilometer 1,5, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta. 

"Balong Waterpark menyediakan banyak fasilitas seperti wahana coaster air, geser keluarga, ras slide, omah bocor, bara tumpah, gazebo, makanan pengadilan, dan layanan foto bawah air. foto Underwater (fasilitas difoto dalam air) adalah salah satu fasilitas terkemuka yang dimiliki Balong Waterpark. Hal ini sangat menarik dan masih jarang. untuk menikmati fasilitas ini, pengunjung dikenakan biaya dengan Rp 20.000 per lembar. Ingin menantang adrenalin Anda? coaster air adalah yang paling menarik untuk dicoba. coaster air berbentuk pesawat ruang angkasa, slide atau water slide dengan pada ketinggian 12 meter. Ada Slide Twin Kecepatan dengan pada tinggi 9 meter dan kecepatan mencapai 60 km / h juga sangat menarik untuk dicoba. air Mainkan set dan ember tumpah adalah khusus untuk anak-anak dengan slide dan curahan diselingi air dari ember tumpah. Bahkan ribuan pengunjung berbondong-bondong ke Balong Waterpark selama liburan. Balong waterpark menemani liburan dengan air slide mendebarkan serta tempat untuk bersantai bersama keluarga. Balong Waterpark dinyatakan pada bulan Februari 2010 dan dibangun di atas lahan seluas 8000 m2. Pengunjung dapat menikmati semua fasilitas di Balong Waterpark dengan membayar Rp 15.000 per orang setiap hari Senin sampai Sabtu. Sementara Minggu dan hari libur akan dikenakan biaya Rp. 20.000.Namun untuk sekelompok siswa akan menerapkan diskon khusus hingga 50 persen. Balong Waterpark dibuka pukul 10.00 WIB dan 06:00. Ada disediakan fasilitas umum yang sangat komprehensif seperti loker, masjid, lapangan makanan dan pedagang toko. (Caecilia Novi Rahayu) Balong Waterpark Lokasi: Jalan Pleret Km. . 1,5, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta, Indonesia .

<>2. Galaxy Waterpark
Galaxy waterpark

Galaxy waterpark via http://jalanjogja.com

Meskipun letaknya cukup jauh dari pusat Jogjakarta tapai Galaxy Waterpark yang berada di Jalan Wonosari km.6 Kalangan, Baturetno, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta akan mebuat akhir pekanmu bahagia dengan bermain air. Buka setiap hari pukul 08.30-17.30 wib untuk hari Senin hingga Jumat. Sedangkan hari Sabtu-Minggu dibuka pukul 08.00-18.00 wib. Jangan takut untuk harga tiket masuknya, karena harga tiket masuknya cukup dibandrol dengan harga Rp 20.000 untuk Senin-Jumat dan Sabtu-Minggu dipatok Rp 25.000,- untuk anak-anak serta Rp 30.000,- untuk dewasa.Faslitias untuk waterpark disini ada cafetaria atau foodcourt yang menyediakan berbagai jenis makanan dengan harga terjangkau, panggung hiburan dan fasilitas free Wifi. Untuk faslitas utamanya terdapat kolam renang anak, kolam renang remaja, kolam renang olimpic dan kolam arus hingga berseluncur di slide ketinggian 10 meter. Selain itu juga tersedia flyingfox anak-anak serta remaja setinggi 15 meter dengan rentang panjangnya 80 meter.

<>3. Grand Puri Waterpark
GRAND PURIWATERPARK

GRAND PURIWATERPARK via http://tourjogjamasjo.com

Bagi anda yang sedang ke Parangtritis , silahkan mampir ke Water Boom Bantul yang terletak di Jalan Parangtritis KM 9,5 Timbulharjo, Sewon, Bantul tepatnya berseberangan dengan Pasar Seni Gabusan Bantul.  

Grand Puri Water Park beroperasi sejak bulan Mei 2011. Memilik fasilitas kolam balita dilengkapi water byur (ember tumpah), water playground dengan 2 water slide serta kolam renang semi olympic.

Untuk fasilitas Water Boom utama seluas 350m2 sebagai kolam pernerima seluncur dilengkapi 2 racing slide dan 4 water slide dengan ketinggian berbeda, menara water slide tertinggi mencapai 12 m. Di kolam seluncur juga dilengkapi sebuah kapal kayu yang unik.Terdapat pula Kolam arus dengan panjang lintasan 175 m, melewati bagian bawah menara water slide,2 buah jembatan dan sebuah terowongan.

Fasilitas pendukung yakni locker room, gift shop, ruang belanja oleh-oleh, musholla, ruang ganti dan MCK serta Puri Kedaton Resto yang menyediakan berbagai menu makanan.

Untuk menjaga keamanan dan keselematan pengunjung, Grand Puri Waterpark menyiapkan personil lifeguard di sekitar kolam. Pengunjung juga dilindungi  dengan asuransi Jasa Raharja. Kolam di buka pukul 08.00 hingga 18.00, tiket masuk dilayani hingga jam  17.00.

<>4. SUMBER PONJONG WATER BYUUR
SUMBER PONJONG WATER BYUUR

SUMBER PONJONG WATER BYUUR via https://www.yogyes.com

Sebuah mata air di Gunungkidul tepatnya di PonjonG telah disulap menjadi sebuah area pemainan air water byur. Diresmikan tahun 2012 kita bisa menikmati serunya berenang, berseluncur dan diguyur air dari tong raksasa di Sumber Ponjong Water Byuur. Tak seperti water park pada umumnya, air dari Sumber Ponjong Water Byuur ini merupakan air yang berasal dari sumber mata air alami yang bersih dan bebas kaporit.Cukup dengan Rp 10.000 maka kamu bisa merasakan kesejukan air dan suasana yang ada di Ponjong dari pukul 08.00 - 18.00 WIB.
 

<>5. Citra Grand Mutiara Waterpark
Citra Grand Mutiara Waterpark

Citra Grand Mutiara Waterpark via http://www.citragrandmutiarayogyakarta.com

Nikmati petualangan seru bersama keluarga anda  di CITRAGRAND MUTIARA WATERPARK. Melengkapi gaya hidup vibrant city lifestyle, temui berbagai wahana permainan air yang menakjubkan,Taman rekreasi air tematik ini akan segera menjadi icon rekreasi terdepan di Yogyakarta.Hadir dengan tema Treasure Adventure, Waterpark CitraGrand Mutiara siap memberikan keceriaan dan sensasi tersendiri bagi para penikmat petualangan air di kota Yogyakarta mulai 15 Juli 2015. Buka setiap hari Selasa-Jum'at mulai pukul 14.00 - 18.00 Wib, Sabtu-Minggu 08.00-18.00 Wib. Waterpark ini menyuguhkan konsep eduwisata bagi para pengunjung dengan terus mengembangkan fasilitas permainan dan area mini outbond. Tempat wisata baru ini juga siap memfasilitasi kegiatan akademis pelajaran olahraga aquatic untuk lembaga-lembaga akademis yang ada di kota Yogyakarta.Terletak di jalur menuju arah perkembangan kota Yogyakarta, kawasan CitraGrand Mutiara merupakan pilihan yang tepat untuk tujuan wisata, hunian, maupun investasi.

<>6. Jogja Bay Adventure Pirates Waterpark
Jogja Bay Adventure Pirates Waterpark

Jogja Bay Adventure Pirates Waterpark via http://liburmulu.com

Beralamatkan di Jalan Kepuh, Depok, Sleman yang bersebelahan dengan Stadion Maguwoharjo. Jogja Bay Pirates Adventure Waterpark ini memiliki wahan unggulan yaitu How to survive in tsunam and earthquake aatau wahana lainnya Joli Raft River, Timo Rider, Kula Playpool, Donte River, Mimi Family, South Beach dan Brando Boomeranggo. Cukup dengan membayar tiketnya adalah IDR 60.000 untuk anak-anak dan IDR 90.000 untuk orang dewasa. Untuk anak-anak di bawah usia 2 tahun gratis, sementara dewasa di atas 65 tahun adalah IDR 60.000.

 

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

“Artikel ini merupakan kiriman dari pembaca hipwee, isi artikel sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.”

Berikan Komentar

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis
Eka

Tulisan Memang Tak Selalu Dari Pengalaman ,SEMOGA BERMANFAAT TULISANNYA