Komunikasi dan keterbukaan adalah kunci langgengnya sebuah hubungan. Karenanya, kepo soal pacar itu diperbolehkan kok. Namanya juga orang spesial yang kamu pedulikan. Setiap detail kecil tentangnya, kisah hidupnya, dan juga opini pribadinya pasti ingin kamu ketahui.
Akan tetapi, ada beberapa pertanyaan yang bagi cowok cukup sensitif. Mempertanyakannya bisa membuat mood-nya memburuk, kebingungan, salah tingkah, kesal, dan mungkin juga memicu prahara yang berujung pertengkaran.
Berikut beberapa pertanyaan yang sulit dijawab para cowok dan sering membuat dia kesal.
ADVERTISEMENTS
1. Menentukan pilihan antara pacar atau teman-teman
ADVERTISEMENTS
2. Ditanya apa yang berbeda dari pacarnya seperti diberi teka-teki maha sulit bagi kaum adam
ADVERTISEMENTS
3. Selain soal teman, ditanya pilih pacar atau hobi ini juga menjengkelkan
ADVERTISEMENTS
4. Bila pertanyaan soal apa yang beda itu seperti teka-teki, tanya tentang berat badan ini seperti jebakan
ADVERTISEMENTS
5. Persoalan finansial itu sensitif untuk sebagian besar orang. Apalagi kalau hubungan kalian masih seumur jagung
ADVERTISEMENTS
6. Apa saja yang sudah ia lakukan di masa lalu adalah otoritasnya, karena kamu belum ada di sana
7. Sesekali boleh mempertanyakan orientasi hubungan kalian. Tapi menanyakan keseriusan setiap hari tentunya menjengkelkan
8. Konyol bila pertanyaan ini kamu ajukan kepada pasanganmu saat masih pacaran
9. Terkadang cewek memang senang “uji nyali”, memberi pertanyaan yang berujung berabe begini
10. Topik soal mantan sebenarnya nggak berfaedah untuk dibahas
Daripada memberi pertanyaan-pertanyaan yang sulit dijawab oleh cowok seperti yang di atas, bukankah lebih baik jika membuat obrolan yang lebih bermanfaat.
Sharing tentang cita-cita atau mendiskusikan tentang isu-isu yang sedang hangat, dan kebetulan menarik perhatian kalian berdua, misalnya.