11 Potret Mitigasi Bencana Paling Lawak Saat Banjir Melanda. Gambaran Orang Kelewat Santai nih

Saat ada berita mengenai bencana, selalu ada kata mitigasi yang diucapkan wartawan, presenter, atau berita di media. Mitigasi secara harfiah merupakan tindakan mengurangi dampak bencana. Bencana yang sudah terprediksi sebelumnya mesti dihadapi dengan persiapan yang matang agar dampaknya nggak terlalu parah.

Ngomongin soal mitigasi, ada kebiasaan unik yang dilakukan orang-orang. Saking seringnya terjadi, beberapa orang sudah punya mitigasi kocak untuk menghadapi banjir. Simak beberapa potret kelakuan orang santuy yang telah Hipwee Hiburan himpun di bawah ini. Cekidot!

ADVERTISEMENTS

1. Banjir merupakan PR besar bagi pemilik mobil. Salah satu cara untuk menyelamatkannya tanpa repot adalah dengan membungkusnya seperti permen Sugus

11 Potret Mitigasi Bencana Paling Lawak Saat Banjir Melanda. Gambaran Orang Kelewat Santai nih

Mitigasi demi mobil. | credit: (Instagram/dramaojol.id) via www.instagram.com

ADVERTISEMENTS

2. Mereka yang nggak sempet beli terpal saat hujan turun menyelamatkan mobilnya dengan menaikkan ke atas batako yang telah disusun. Semoga banjirnya nggak begitu gede

11 Potret Mitigasi Bencana Paling Lawak Saat Banjir Melanda. Gambaran Orang Kelewat Santai nih

Mobil aman. | credit: 1cak.com via www.1cak.com

ADVERTISEMENTS

3. Bagi orang-orang santuy, mitigasi pertama yang mesti dilakukan ketika air meluap adalah tetap santai. Nggak paham lagi 🙁

11 Potret Mitigasi Bencana Paling Lawak Saat Banjir Melanda. Gambaran Orang Kelewat Santai nih

Nggak paham lagi. | credit: (Instagram/receh.id) via www.instagram.com

ADVERTISEMENTS

4. Latihan jangkungan merupakan salah satu mitigasi bencana. Dia bisa mencegah penyakit mata ikan dan kutu air pada kulit. Oke siap!

11 Potret Mitigasi Bencana Paling Lawak Saat Banjir Melanda. Gambaran Orang Kelewat Santai nih

Biar nggak mata ikan. | credit: acidcow.com via acidcow.com

ADVERTISEMENTS

5. Beginilah jadinya jika anak indi disuruh mitigasi. Hujan lebat malah minum kopi nyambi bikin puisi. Huft!

11 Potret Mitigasi Bencana Paling Lawak Saat Banjir Melanda. Gambaran Orang Kelewat Santai nih

Kurang persiapan. | credit: (Instagram/sukijan.id) via www.instagram.com

ADVERTISEMENTS

6. Udah tahu tinggal di rumah sering banjir, masih aja beli mobil mewah. Capek-capekin diri sendiri doang nggak sih?

11 Potret Mitigasi Bencana Paling Lawak Saat Banjir Melanda. Gambaran Orang Kelewat Santai nih

Aman. | credit: (Instagram/sukijan.id) via www.instagram.com

7. Sepasang motor ini nggak sedang berusaha gantung diri. Dia digantung pemiliknya di atas motor agar mesinnya nggak rusak terendam air

11 Potret Mitigasi Bencana Paling Lawak Saat Banjir Melanda. Gambaran Orang Kelewat Santai nih

Sepasang motor. | credit: acidcow.com via acidcow.com

8. Kalau nggak punya egrang, coba pakai kursi plastik khas warung pecel lele. Dijamin kaki nggak kerendem

11 Potret Mitigasi Bencana Paling Lawak Saat Banjir Melanda. Gambaran Orang Kelewat Santai nih

Aman dari kutu air. | credit: acidcow.com via acidcow.com

9. Orang luar negeri kalau ke Indonesia pasti bingung sama kelakuan orang ini. Mitigasinya dalam bentuk pasrah~ 😀

11 Potret Mitigasi Bencana Paling Lawak Saat Banjir Melanda. Gambaran Orang Kelewat Santai nih

Santuy. | credit: (Instagram/humorsantuy) via instagram.com

10. Ribet juga, ya, punya mobil di musim penghujan kayak gini. Harus dilindungi terus, udah kayak satwa langka 😀

11 Potret Mitigasi Bencana Paling Lawak Saat Banjir Melanda. Gambaran Orang Kelewat Santai nih

Dilindungi. | credit: acidcow.com via acidcow.com

11. Bukannya evakuasi malah foto-foto. Nggak paham lagi deh

11 Potret Mitigasi Bencana Paling Lawak Saat Banjir Melanda. Gambaran Orang Kelewat Santai nih

Selfie. | credit: yukepo.com via www.yukepo.com

Itulah kelakuan kocak orang-orang saat banjir datang. Seperti nggak ada takut-takutnya sama air bandang. Saking terbiasanya sama bencana, mereka udah pasrah aja sama keadaan. Hmm.

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Fiksionis senin-kamis. Pembaca di kamar mandi.

Editor

Kadang menulis, kadang bercocok tanam