Ketimbang Obat Oles Kimia, 7 Bahan Alami Ini Bisa Kamu Pakai Buat Numbuhin Jambang

ADVERTISEMENTS

Daun Urang Aring juga enggak kalah lho soal khasiat numbuhin rambut halus di wajah.

Urang Aring

Urang Aring via 3.bp.blogspot.com

Bahan ini bisa kamu dapatkan di pasar. Umumnya, daun urang aring merupakan salah bahan yang dicampurkan pada produk-produk shampo yang ada di pasaran. Itulah bukti daun urang aring memang bagus buat rambut.

Caranya, ambil cairan daun urang aring. Lalu, oleskan pada bagian yang kamu inginkan. Gunakan secara teratur sehari sekali. Yang penting sih sabar. Jangan langsung berharap tumbuh setelah sehari-dua hari.

ADVERTISEMENTS

Menggunakan Minyak Zaitun dapat membuat jambangmu tahan menahun.

Minyak zaitun nihhh

Minyak zaitun nihhh via herbaneka.com

Kamu pasti pernah dengar minyak zaitun. Selain bisa bikin kulit wajah lebih sehat, minyak zaitun juga bisa merangsang rambut di wajahmu tumbuh. Untuk mendapatkannya enggak susah. Tapi kamu kudu hati-hati dengan minyak zaitun yang palsu. Ketika kamu mencoba minyak zaitun, coba oleskan dulu di telapak tangan dan tunggu beberapa saat. Kalau tangan terasa panas, berarti minyaknya asli.

Caranya pun tak beda jauh dengan bahan-bahan yang lain. Kamu cukup menuangkan beberapa tetes di telapak tangan, terus oleskan deh secara merata sambil menekan pori-pori kulit.

ADVERTISEMENTS

Enggak bakal asing sih sama yang satu ini kita mah. Semua tau~

Lidah buaya

Lidah buaya via cdn2.stylecraze.com

Banyaknya kandungan mineral dan vitamin A, B1, B2, B6, B12, C, dan E pada lidah buaya dapat juga merangsang pertumbuhan rambut. Kita pun enggak asing sama khasiat tumbuhan yang satu ini. Lidah buaya berkhasiat tinggi sebagai pengaktif dari pertumbuhan rambut dan folikel rambut dengan cara meningkatkan aliran darah disekitar akar rambut dan folikel rambut. Coba terapkan tahapan di bawah ini sampai muncul bulu-bulu halus di sekitar wajahmu.

ADVERTISEMENTS

Terakhir, ada cara ekstrim nih dalam upaya menumbuhkan bulu halus di wajah. Coba tebak pakai apa?

Tertarik? :3

Tertarik? :3 via cdn.klimg.com

Tarantula! Iya, benar. Kamu enggak salah denger soal ini. Tarantula merupakan salah satu jenis laba-laba yang mengerikan. Caranya gampang-gampang susah. Susah kalau orang yang mau mengolahnya takut sama tarantula. Bakar Tarantula hingga benar-benar hangus. Kemudian ambil minyak hasil bakaran Tarantula dan oleskan pada bagian wajah yang kamu inginkan untuk ditumbuhi rambut halus. Cukup paka satu kali sebelum tidur, hasilnya bisa kamu rasakan setelah 5-7 hari penggunaan. Masalahnya, kamu berani enggak nglakuinnya? :))

Buat menumbuhkan rambut halus memang agak susah, tapi bukan berarti enggak bisa ‘kan? Intinya sih kamu kudu sabar dan konsisten. Sabar karena pohon asem pun enggak bisa langsung gede dan konsisten biar bisa tercapai.

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

A brocoli person.