Masing-masing negara tentu punya ciri khasnya. Hal ini dikarenakan oleh latar adat, lingkungan, dan budaya yang berbeda-beda. Nggak terkecuali Indonesia. Masyarakatnya yang beragam sudah pasti menghasilkan ciri khas yang sangat unik dan “Indonesia banget”.
Bagi warganet sendiri, Indonesia punya ciri khas yang jauh lebih lucu dan kocak. Berawal ketika pemilik akun Twitter @bayu_joo berkicau tentang “orang-orang yang menadahkan tangan untuk memastikan hujan” adalah salah satu ciri yang meyakinkan bahwa dirinya masih berada di Indonesia.
Cuitan ini akhirnya mendorong warganet lain untuk menunjukkan kreativitasnya tentang hal apa saja yang meyakinkan diri kalau mereka masih di Indonesia. Seperti 15 ciri ini misalnya. Jadi kalau hal-hal ini masih terjadi di sekitarmu, tenang saja. Artinya kamu masih ada di Indonesia. 😀
ADVERTISEMENTS
1. Berawal dari tweet ini …
ADVERTISEMENTS
2. Makan = kenyang. Nggak pakai nasi = nggak kenyang
ADVERTISEMENTS
3. Memastikan ban kempes 😀
ADVERTISEMENTS
4. Cuma di Indonesia, bilang OTW, tapi masih tiduran. Hmm …
ADVERTISEMENTS
5. Padahal bukan ngegas, cuma kesel aja 🙂
ADVERTISEMENTS
6. Takut awkward sih sebenernya~
7. Warisan leluhur ini~ 😀
8. Nah, pasti zaman SD kamu juga begini, kan? 😀
9. Kenapa dipegang sih? Mau debus apa?
10. Di luar negeri, sekali minum malah empat botol 😀
11. Paling penting nggak ada razia. Helm mah belakangan~
12. Mau nagih tapi takut dimarahin, nggak ditagih tapi dianya nggak bayar-bayar
13. Masih ada nih yang kayak begini?
14. Yha, malah curhat~
15. Sama kayak detergen yang lebih akrab disebut rinso~
Ciri-ciri kalau kita tinggal di Indonesia ini tentu berasal dari kejadian-kejadian yang sering kita alami setiap hari. Hal-hal ini mungkin nggak bakal terjadi di negara lain. Karena selain budayanya yang berbeda, bahasa juga jadi salah satu alasan mengapa hal ini cuma terjadi di Tanah Air. So, Gaes, kira-kira tanda nomor berapa sih yang menurut kamu Indonesia banget? Kalau buat admin sih nomor 8. 😀