Konon, kalau mau dilirik cewek, cowok mesti punya tumpangan yang bagus. Katanya cewek cantik itu lebih suka naik kendaraan roda empat, hmm. Atau kalau pun roda dua, minimal motor Ninja atau apa saja asal sudah dimodifikasi jadi keren. Entah karena biasa main boom-boom car atau terpengaruh tayangan Ninja Warior, kedua konsep tersebut sukar dibuktikan.
Daripada ngawur, mending fokus ke modifikasi kendaraan. Tahukah kamu, sebenarnya orang Indonesia itu jago otomotif. Terlebih dalam modifikasi kendaraan. Otak orang Indonesia itu nggak kalah kreatif dan liar dari orang Jepang, Guys. Nggak percaya? Nih, 11 modifikasi kendaraan kocak yang siap ajak kamu kencan seharian! 😀
ADVERTISEMENTS
1. Cewek Jepang pasti mau diajak kencan pakai mobil dengan modifikasi liar seperti ini. Mobil dua wajah 😀
2. Dengan modifikasi seperti ini, kamu bisa ajak teman-temanmu kencan bareng. Double date pakai satu motor~ 😀
3. Naik motor modifikasi ini kamu nggak perlu takut lagi kehabisan bensin. Anti dorong-dorong club~
4. Kata siapa Indonesia nggak bisa bikin kendaraan ramah lingkungan? Motor ini buktinya
ADVERTISEMENTS
5. Seganteng-gantengnya cowok, kamu bakal mendapat kesulitan tiap kencan kalau bentuk motornya kayak gini
6. Jangankan orang Jepang, kamu juga pasti bingung dengan konsep modifikasi semacam ini. Gokil sih gokil, tapi malah bikin ngakak 😀
7. Pikir-pikir lagi kalau kamu suka sama anak racing kalau motornya begini!
8. Mending sama anak trail aja. Sensasi naik motor trail ini mungkin sama kayak naik rollercoaster
ADVERTISEMENTS
9. Satu lagi bukti kalau orang Indonesia sebenarnya sudah bisa memproduksi mobil ramah lingkungan. Jangan kaget, ya! 😀
10. Selain jago modif, orang Indonesia juga jago lawak. Bener sih, tapi …
11. Konsep cewek suka motor Ninja mungkin telah memengaruhi mas-mas satu ini. Duh, Masss!
Itulah beberapa modifikasi gokil dari orang Indonesia. Kalau ngomongin kreatif dan inovatif jelas nggak ada lawan bukan? Orang Jepang pasti kaget. Jangankan mereka, kita semua pasti juga bingung konsep mereka.
Gimana, Girls? Ada yang tertarik pengen coba kencan dengan salah satu kendaraan modif di atas? :D1