Yuk Kenali 10 Istilah Emosi yang Sulit Dijelaskan. Pernah Kamu Rasakan?

Istilah emosi yang sulit dijelaskan

Salah satu berkah yang dianugerahkan tuhan pada manusia adalah emosi. Bayangkan kalau kita sebagai manusia nggak memiliki emosi sama sekali, rasanya pasti sangat hampa. Meski begitu emosi adalah hal yang netral dan wajar terjadi pada setiap manusia yang hidup.

Kita menengal emosi sedih, marah, kecewa, bahagia dan lain sebagainya. Meski begitu ada beberapa emosi yang kita rasakan namun kita nggak tahu apa istilah yang tepat untuk menyebutnya. Nah buat kamu yang sedang bingung pada emosi yang sedang dirasakan, yuk simak istilah-istilah emosi yang sulit dijelaskan dan mungkin pernah kamu rasakan di bawah ini.

ADVERTISEMENTS

1.  Kalian pasti pernah membuat sejenis percakapan dalam pikiran sendiri, hal tersebut dinamakan Jouska

Yuk Kenali 10 Istilah Emosi yang Sulit Dijelaskan. Pernah Kamu Rasakan?

Membuat percakapan sendiri tapi bukan overthinking via www.hipwee.com

ADVERTISEMENTS

2. Saat kamu tiba-tiba merasa sedih dan nggak tahu sebab dan sumbernya maka hal tersebut adalah emosi yang disebut Ellipsism

Yuk Kenali 10 Istilah Emosi yang Sulit Dijelaskan. Pernah Kamu Rasakan?

Sedih berkepanjangan via www.hipwee.com

ADVERTISEMENTS

3. Kenopsia adalah rasa kesepian yang datang saat melihat tempat yang biasanya ramai namun sekarang ditinggalkan

Yuk Kenali 10 Istilah Emosi yang Sulit Dijelaskan. Pernah Kamu Rasakan?

Kenopsia via www.hipwee.com

ADVERTISEMENTS

ADVERTISEMENTS

4. Biasanya saat kamu bertemu kembali setelah sekian lama dengan seorang teman yang sudah kenal lama, kamu pasti merasa asing dan nggak nyaman. Emosi tersebut dinamakan Adronitis

Yuk Kenali 10 Istilah Emosi yang Sulit Dijelaskan. Pernah Kamu Rasakan?

Aku kenal tapi kok nggak nyaman ya via www.hipwee.com

ADVERTISEMENTS

5. Pernah nggak sih kamu pergi ke sebuah tempat tapi merasa tempat tersebut nggak cocok buat kamu? Perasaan tersebut merupakan emosi yang disebut Monachopsis

Yuk Kenali 10 Istilah Emosi yang Sulit Dijelaskan. Pernah Kamu Rasakan?

I don’t belong here via www.hipwee.com

6. Selanjutnya ada istilah yang bernama Chrysalism. Istilah ini digunakan untuk menggambarkan perasaan khawatir akan adanya petir meski kamu sudah berada dalam rumah

Yuk Kenali 10 Istilah Emosi yang Sulit Dijelaskan. Pernah Kamu Rasakan?

Takut sama petir via www.hipwee.com

7. Opia adalah perasaan ambigu ketika kamu melihat mata seseorang

Yuk Kenali 10 Istilah Emosi yang Sulit Dijelaskan. Pernah Kamu Rasakan?

Kok gitu ya via www.hipwee.com

8. Sementara itu sebuah emosi dalam diri yang menginginkan terserang bencana atau keadaan berbahaya dan selamat dari keadaan tersebut. Emosi tersebut bernama Lachesism

Yuk Kenali 10 Istilah Emosi yang Sulit Dijelaskan. Pernah Kamu Rasakan?

Aneh~ via www.hipwee.com

9. Kalau kamu pernah merasa risih saat merasakan detak jantungmu sendiri, itu wajar kok. Itu adalah ungkapan emosi yang disebut Rubatosis

Yuk Kenali 10 Istilah Emosi yang Sulit Dijelaskan. Pernah Kamu Rasakan?

Nggak enak aja deh rasanya, risih~ via www.hipwee.com

10. Terakhir adalah hal yang pasti dialami oleh manusia yang disebut Onism. Onism adalah perasaan bosan yang sangat tinggi karena kamu harus melakukan sesuatu berulang kali

Yuk Kenali 10 Istilah Emosi yang Sulit Dijelaskan. Pernah Kamu Rasakan?

Onism via www.hipwee.com

Nah itu dia 10 istilah emosi sulit digambarkan. Kali ini kamu tahu ya istilah-istilah saat kamu merasakan emosi-emosi di atas? Semoga saja artikel ini bermanfaat dan membuka wawasanmu tentang kesehatan mental dan emosi manusia.

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Represent

Editor

Learn to love everything there is about life, love to learn a bit more every passing day

CLOSE