Ini Dia 10 Agen Rahasia dan Badan Intelijensi Terhebat di Dunia. Bukan Cuma CIA atau MI6 Doang Lho!

Banyaknya kisah mata-mata dan agen rahasia yang diangkat dalam film atau novel, sekiranya membuat kita tahu nama agensi intelijen seperti CIA kepunyaan Amerika Serikat maupun MI6 milik pemerintah Inggris. Dari mengumpulkan data atau informasi rahasia sampai menyerang musuh dengan senjata-senjata tercanggih, aksi agen-agen rahasia emang selalu keren dan bikin gregetan. Meski agen-agen rahasia yang diceritakan film-film itu kebanyakan fiksi, tapi aslinya juga nggak kalah keren lho.

Tiap negara biasanya memiliki agensi intelijennya masing-masing. Tapi karena banyak pekerjaannya tergolong rahasia, siapa atau bagaimana kerjanya juga biasanya dirahasiakan dari masyarakat umum. Dari sekian banyak negara yang memiliki biro intelijen atau agen intelijen ini, Hipwee News & Feature akan berbagi informasi tentang 10 agen intelijen hebat yang kamu perlu tahu. Dilansir Smashinglists , inilah 10 agen intelijen paling hebat di seluruh dunia.

1. Amerika Serikat tak akan sebesar sekarang ini tanpa peran agen intelijensi paling populer di dunia, CIA (Central Intelligence Agency)

Ini Dia 10 Agen Rahasia dan Badan Intelijensi Terhebat di Dunia. Bukan Cuma CIA atau MI6 Doang Lho!

CIA merupakan biro intelijen dengan pendanaan paling besar dan peralatan paling canggih di dunia via indinesianlantern.com

2. Di antara badan intelijen yang ada di dunia ini, MI6 (Military Intelligence, Section 6) dari Inggris adalah yang paling tua

Ini Dia 10 Agen Rahasia dan Badan Intelijensi Terhebat di Dunia. Bukan Cuma CIA atau MI6 Doang Lho!

Setiap biro intelijen yang hebat pasti memiliki gedung yang megah untuk menampung pekerjanya. via dailymail.co.uk

3. ISI (Inter-Services Intelligence), agen intelijen dari Pakistan. Nggak cuma taktik dan kekuatan spionase ala agen intelijen saja, mereka juga dilibatkan dalam pasukan tentara

Ini Dia 10 Agen Rahasia dan Badan Intelijensi Terhebat di Dunia. Bukan Cuma CIA atau MI6 Doang Lho!

Terbentuknya setelah perang Pakistan-India 1947, ternyata ISI Pakistan berkembang jadi salah satu yang terkuat di dunia via alchetron.com

4. Banyak orang percaya bahwa kekuatan Israel berada di tangan kesatuan intelijennya, Mossad (HaMossad leModiʿin uleTafkidim Meyuḥadim)

Ini Dia 10 Agen Rahasia dan Badan Intelijensi Terhebat di Dunia. Bukan Cuma CIA atau MI6 Doang Lho!

Meski personilnya kecil, Israel benar-benar mengasah kemampuan militer dan intelijensinya via merdeka.com

5. Cina punya MSS (Ministry of State Security) yang bertugas menyelesaikan persoalan dalam dan luar negeri terlebih terkait jalannya pemerintahan

Ini Dia 10 Agen Rahasia dan Badan Intelijensi Terhebat di Dunia. Bukan Cuma CIA atau MI6 Doang Lho!

MSS tidak hanya bertugas sebagai agen intelijen, tapi juga menjaga keamanan dalam negeri via storypick.com

6. BND ( Bundesnachrichtendienst) dari Jerman terkenal akan kemampuan hebat dalam meraup informasi penting

Ini Dia 10 Agen Rahasia dan Badan Intelijensi Terhebat di Dunia. Bukan Cuma CIA atau MI6 Doang Lho!

BND punya 300 pusat pengamatan di dalam dan luar negeri. via rt.com

7. Saat Uni Soviet runtuh, Rusia masih diperhitungkan jadi salah satu kekuatan dunia karena badan intelijensinya, The Federal Security Service of Russian Federation (FSD) yang sangat kuat

Ini Dia 10 Agen Rahasia dan Badan Intelijensi Terhebat di Dunia. Bukan Cuma CIA atau MI6 Doang Lho!

Penerus badan intelijen legendaris era Soviet, KGB via duniamatapena.wordpress.com

8. Hadapi ancaman terorisme, Prancis selalu andalkan DGSE (General Directorate for External Security) dengan lebih dari 5000 agen

Ini Dia 10 Agen Rahasia dan Badan Intelijensi Terhebat di Dunia. Bukan Cuma CIA atau MI6 Doang Lho!

Terorisme yang kian banyak terjadi di Prancis membuat DGSE fokuskan perhatian terhadap aktivitas teror terutama dari ISIS. via irishtimes.com

9. RAW (Research and Analysis Wing), agen intelijen dari India yang menaruh fokus dalam spionase terhadap Cina dan Pakistan

Ini Dia 10 Agen Rahasia dan Badan Intelijensi Terhebat di Dunia. Bukan Cuma CIA atau MI6 Doang Lho!

Lahir pada tahun 1968 sebagai akibat kegagalan biro intelijen sebelumnya di India. via www.storypick.com

10. Agen Intelijen milik Australia bernama ASIS ( Australian Secret Intelligence Service), anggotanya tersebar di seluruh dunia. Fokus utamanya adalah pengamatan di wilayah Asia dan Pasifik

Ini Dia 10 Agen Rahasia dan Badan Intelijensi Terhebat di Dunia. Bukan Cuma CIA atau MI6 Doang Lho!

Selama 20 tahun lebih keberadaan agensi ini dirahasiakan, bahkan dari pemerintah Australia sendiri via www.storypick.com

Badan Intelijen Negara atau disingkat BIN dari Indonesia belum masuk daftar nih, memang BIN baru resmi ketika masa Abdurahman Wahid masih menjabat sebagai presiden. Tapi sebenarnya sejak Indonesia merdeka, negeri ini sudah mempunyai biro atau agen intelijen walaupun sempat bergonta-ganti nama. Mungkin sekarang kita masih kalah pamor dengan CIA atau MI6, tapi bukan tidak mungkin nantinya kekuatan agen intelijen Indonesia juga bisa bersaing.

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Kertas...

CLOSE