Pradnya Wardhani

Penikmat kopi dan aktivis imajinasi
Urut berdasarkan

Gagal Masuk UNDIP, UGM, dan STAN, Sekarang Kuliah di Eropa dengan Beasiswa. Ini Perjuangan William!

Hidup memang penuh kejutan. Selalu ada rencana di balik sebuah kegagalan yang menunggu untuk ditemukan.

Membalas Curhatmu: Tentang Rasa Iri yang Selalu Diingkari, tapi Diam-Diam Sering Menghampiri

Iri adalah perasaan yang manusiawi. Tetapi memeliharanya, hanya akan merugikan diri sendiri.

Membalas Curhatmu: Perkara Memilih S2 atau Kerja Dulu yang Bikin Masa Wisuda Justru Penuh Kebimbangan

Pilihan S2 atau langsung kerja nggak bisa dipukul rata. Karena setiap orang menghadapi kondisi yang beda-beda.

Membalas Curhatmu: Momen Terberat dalam Hidup dan Perjuangan Melewatinya

Apa momen terberat dalam hidupmu, dan bagaimana kamu berhasil melaluinya?

Membalas Curhatmu: Cerita Korban Bully, dan Kita yang Tak Seringkali Tak Sadar Telah Menyakiti

Seandainya pelaku perundungan tahu bahwa dampak perbuatan mereka bukan sekadar rasa malu dan sakit fisik saja…

Pertama Kali dalam Sejarah, Indonesia Menjuarai Kejuaraan Dunia Junior Bulu Tangkis 2019. Selamat dan Bangga!

Kabar gembira berhembus dari Rusia. Untuk pertama kalinya kita jadi juara Piala Suhandinata!

Meninggalkan Jakarta Kukira Hanya Akan Bahagia. Ternyata Sedikit Lega, Banyak Sedihnya

Curahan hati anak rantau yang sudah waktunya meninggalkan ibukota: “Ternyata tak sebahagia dan selega yang kukira…”

Membalas Curhatmu: Pengalaman Jadi Mahasiswa Baru, Serba Kagok dan Kaget tapi Seru~

Mungkin benar kalau momen awal jadi maba itu masa culun-culunnya, sekaligus masa yang penuh euforia karena akhirnya kamu resmi disebut mahasiswa.

[CERPEN] Terminal Kedatangan

Aku melewatkan banyak waktu untuk menunggumu tiba, hingga lupa bahwa segalanya sudah tak lagi sama.

Nulis Cerpen di Hipwee: Salurkan Rasa Rindumu daripada Cuma Disimpan Sendiri

#JagaJarakSejenak ternyata buat kita banyak merindukan. Daripada rindumu cuman disimpan sendiri, sini berbagi sama Hipwee Community~