Bukan Perkara Seberapa Keras Berusaha, Tapi Cantik Itu Milik Mereka yang Percaya Pada Dirinya
Entah sudah berapa kali aku jatuh bangun demi sebuah pencapain. Keinginan memenuhi standar kecantikan yang tercipta di sekitarku; tubuh tinggi langsing, kulit putih, dan rambut yang panjang nan lurus. Namun, beribu pujian rasanya tidak pernah cukup untuk aku bisa berdiri tegak – menghargai diri sendiri.Sebaliknya, sepenggal kritik atas tubuh ini mampu menjatuhkanku begitu dalam. Aku […]
Rasanya Jadi Cewek yang Konon Nggak “Cewek Banget”
Menjadi seorang cewek kerap datang dengan berbagai tuntutan dan ekspektasi. Entah dari orangtua, saudara, teman-teman, bahkan orang asing! Saat kamu kesulitan untuk memenuhi berbagai ekspektasi ini, tak jarang muncul komentar iseng dari orang-orang: “Cewek kok nggak bisa? Si itu aja yang cowok bisa, malu ih!” Dalam tahap lebih iseng lagi, ada yang bakal berceletuk: “Kamu… yakin […]
Yuk Cek Lagi! Sudah Benarkah Kamu Menggunakan 11 Istilah Bahasa Inggris Sehari-hari Ini?
Hayo, udah bener belum~