Awanda Ardaneswari

passionate on write, (little bit) code, and you
awawawanda.blogspot.co.id
Urut berdasarkan

Teruntuknya, yang Sedang Memandang Kami Dari Surga

Kala itu hujan begitu deras mengalir. Aku memutuskan untuk beteduh disamping gedung tempat dimana aku melakukan prosesi wisuda.Tak perlu kamu membayangkan bahwa aku bahagia sepenuhnya, hujan pun mungkin tak mampu melarutkan kesedihanku. Aku melihatmu begitu bahagia didampingi orang-orang tercinta memberikan seikat bunga atau hanya cinderamata untuk kesuksesanmu meraih gelar sarjana. Orang tuamu dengan bangga memelukmu […]

Jangan Remehkan Kami Para Programmer Cewek

Mungkin akhirnya sebagian dari kami memilih untuk mengakhiri petualangannya dalam dunia programming dan beralih profesi menjadi pengusaha yang sama sekali tidak ada hubungannya dengan dunia IT, atau bahkan memilih untuk menjadi ibu rumah tangga. “Aku? Sama Coding? Alergi! Aku memilih jualan bunga daripada suruh ngoding. Bukan passionku“ Yusida (Mahasiswa TI, 23 Tahun) But at least […]

Lupa Ulang Tahun Sahabat? Bhay!

Oh My God,lihat timeline di facebookmu isinya teman-temanmu yang memberi ucapan selamat sama sahabatmu sendiri. dan kamu? nangis dipojokan kamar sedih sepi sendiri (halah! alay :D) lupa sama hari ulang tahun sahabatmu. mungkin dia lagi mencak-mencak , marah, gebuk gebuk kasur dan lagi berpikir kamu sahabat yang kurang ajar, nggak pengertian, jahat kaya mama tiri, bla bla […]